PENGUMUMAN JUARA PILMAPRES TINGKAT FAKULTAS TEKNIK 2023

BEM TEKNIK/ Maret 31, 2023/ PENGUMUMAN

Hai warga teknik 🙌🏻
Hasil penjurian dari PILMAPRES FT 2023 sudah keluar loh, kalian pasti penasaran kan siapa pemenangnya? Yuk segera dilihat!!

1. Difka Augustina Diana Sari (S1 Teknik Kimia)
Judul GK: Analisis Tekno-ekonomi Hidrolisis Air Subkritis

2. Regita Gustiayu Pramisti
Maharani (S1 Teknik Kimia)
Judul GK: Karbon Aktif Dari Limbah Kulit Kakao Dengan Aktivasi Natrium Chloride Sebagai Adsorben Amonia Dalam Pengolahan Air Limbah Rumah Tangga

3. Ika Putri Nikmatur Rohmah (S1 Teknik Kimia)
Judul GK: Spray Dryer: TTG Pengering Mikroalga di Pantai Payangan Jember sebagai Bahan Baku Biodiesel untuk Mewujudkan SDG’s 2030

Selamat untuk para peserta dan pemenang PILMAPRES FT 2023. Tetap semangat dan juga terimakasih telah ikut berpartisipasi dalam seluruh kegiatan Pemilihan Mahasiswa Berprestasi Tingkat Fakultas Teknik 2023.

Share this Post