PERTUKARAN MAHASISWA MERDEKA
Hallo warga teknik👋🏻👋🏻
Ada informasi mengenai Pertukaran Mahasiswa Merdeka atau biasa dikenal dengan singkatan PMM. Pertukaran Mahasiswa Merdeka ini merupakan salah satu bentuk dari Program Merdeka Belajar Kampus MerdekaMerdeka yang memberi *kesempatan mahasiswa untuk belajar lintas perguruan tinggi*.
◼️Pendaftaran Pertukaran Mahasiswa Merdeka ini akan dibuka mulai tanggal 13 Mei — 28 Mei 2022
◼️Persyaratan Pendaftaran:
– Mahasiswa semester 2, 4, dan 6 (Program akan berjalan pada saat semester 3, 5, dan 7)
– Memiliki indeks prestasi kumulatif (IPK) 2,75 dari skala 4. Untuk mahasiswa yang memiliki IPK di bawah 2,75 dapat melampirkan sertifikat prestasi resmi minimal tingkat provinsi
– Tidak pernah dikenakan sanksi akademik dan non akademik pada perguruan tinggi pengirim
– Bukan mahasiswa peserta program PERMATA atau PERMATA SAKTI
– Memiliki satu kali kesempatan untuk mengikuti dan memperoleh bantuan biaya program Pertukaran Mahasiswa Merdeka
– Bersedia mentaati seluruh ketentuan yang tertulis di dalam POB program Pertukaran Mahasiswa Merdeka.
◼️Link Pendaftaran:
https://program-pmm.id/
Untuk informasi lebih lengkap dapat diakses melalui:
Website: https://program-pmm.id/
Sosialisasi 1: https://youtu.be/jISFNX3ry1E
Sosialisasi 2: https://youtu.be/gVyazYODVpw
Contact Person:
Alia: 0895323515193
Vivi: 085236380540